Kota Prabumulih

Kota Prabumulih



Moto Prabumulih : Jaya 
Luas : 434,50 km persegi 
Jarak ke Ibukota Provinsi : 89 km 
Sekilas Prabumulih: Kota ini adalah salah satu Daerah Tingkat II di Provinsi Sumatra Selatan, terkenal dengan produksi buah nanas yang berlimpah sepanjang tahun, sehingga dijuluki kota nanas. Selain itu di kota ini terdapat kilang minyak terbesar di Sumatera Selatan milik Pertamina.

Potensi Wisata: 
 

Kampoeng Wisata Prabumulih, diantara fasilitas yang ditawarkan meliputi kolam pemancingan dengan kapasitas maksimal mampu menampung sedikitnya 300 orang pemancing, kolam renang, wahana perahu air. Selain itu, bagi Anda yang menyukai tantangan yang ekstrem disediakan juga wahana outbond berupa flying fox dengan ketinggian menara mencapai hingga 9 meter dan panjang jalur lintasan sejauh lebih dari 100 meter.


Previous Post Kota Palembang

post written by:

Related Posts

  • Kabupaten Musi Banyuasin Ibukota : Sekayu  Moto : Serasan Sekate  Luas : 14.477 km persegi  Jarak ke Ib…
  • Kabupaten Lahat   Ibukota : Lahat  Moto : Seganti Setungguan  Luas : 4.076 km persegi  Ja…
  • Kabupaten Ogan Komering Ilir   Ibukota : Kota Kayu Agung  Moto : Bende Seguguk  Luas : 21.469,90 km persegi…
  • Kabupaten Ogan Ilir   Ibukota : Indralaya  Moto : Kota Santri  Luas : 2.513 km persegi  Jarak …